Puding Oreo.
Dengan MemperhatikanCara ini Kalian Dapat Memasak Puding Oreo dengan menggunakan bahan-bahan yang mudah didapat,dengan jumlah bahan sebanyak 16 buah bahan saja, serta kamu bisa melakukannya dengan sederhana, hanya dengan 8 langkah saja. Penasaran?? beginilah cara masaknya.
Bahan Yang digunakan untuk membuat Puding Oreo antara lain:
- Sediakan Layer 1 : 2 sdm agar2 plain.
- Siapkan 400 ml air.
- Sediakan 3 sdm gula pasir.
- Siapkan 3 keping oreo.
- Siapkan Layer 2 : 2 sdm agar2 plain.
- Siapkan 400 ml air.
- Sediakan 2 sdm gula.
- Sediakan 60 gr susu bubuk.
- Sediakan 2 sdm susu kental manis.
- Sediakan 100 ml susu cair UHT.
- Sediakan 7 keping oreo (cincang kasar).
- Siapkan Layer 3 : 2 sdm agar2 plain.
- Siapkan 400 ml air.
- Sediakan 3 sdm gula.
- Siapkan 1 sdm chocoa bubuk.
- Siapkan 1 sacet tora cafe.
Instruksi Memasak Puding Oreo
- Siapkan semua bahan.
- Masak bahan layer 1 kecuali oreo,tata oreo dlm loyang lalu siram pelan2 ya dn tunggu hingga mengeras.
- Cincang kasar oreo,lalu masak bahan layer 2 setelah mendidih baru masukan oreo aduk2 sebentar saja.
- Lalu tata di atas layer 1 yg sudah mengeras.
- Sambil nungguin layer 2 mengeras,kita masak bahan layer 3 aduk2 hingga mendidih,lalu masukan ke dlm loyang di atas layer 2 ya...
- Biarkan hingga dingin masukan dlm kulkas,lalu keluarkan dlm loyang dan tralalaaaa jadi deh 😍.
- Selamat mencobaa yaa.
- Note :karena saya menggunakan loyang kecil jd ada sisa bahan dan saya masukan ke dlm cup.