Kulit Risol.
Dengan MembacaArtikel ini Anda Bisa membuat Kulit Risol dengan menggunakan bahan-bahan yang mudah didapat,dengan jumlah bahan sebanyak 5 buah bahan saja, serta kamu bisa melakukannya dengan sederhana, hanya dengan 5 langkah saja. Penasaran?? beginilah tips buatnya.
Bahan Yang digunakan untuk membuat Kulit Risol antara lain:
- Sediakan 120 gr tepung segita biru / serbaguna.
- Sediakan 400 ml susu uht putih tawar.
- Sediakan 1 buah telur.
- Sediakan 1/2 sdt garam.
- Siapkan 1-2 sdm margarin cair.
langkah-langkah Memasak Kulit Risol
- Campur semua bahan menggunakan whisk hingga rata. teksturnya nanti emang cair banget ya....
- Lalu adonan disaring. supaya halus banget gak grindilan..
- Kebetulan aku punya teflon yang khusus untuk membuat crepes / kulit risol...
- Jadi teflon tinggal dicelupkan saja keadonan dan masak dengan api sedang hingga matang. kalau kalian tidak punya alat ini.. bisa pakai teflon biasa ya.. dibikin seperti dadar telur saja gitu...
- Tadaaaaaa jadi deh....